Article

Aktivitas yang Bisa Kamu Lakukan di Moli Woli, Tempat Viral di Kota Serang 

Menikmati hari senja sambil bercengkrama di tempat nongkrong bersama orang-orang tersayang adalah momen paling berharga. Tempat nongkrong yang memiliki suasana cozy dengan varian menu yang disajikan pasti menjadi pilihan Kamu. Tempat nongkrong yang satu ini tentunya bisa dijumpai di Serang.  Moli Woli hadir di kota serang untuk menemani kamu nongkrong bersama orang-orang tersayang. Moli Woli …

Aktivitas yang Bisa Kamu Lakukan di Moli Woli, Tempat Viral di Kota Serang  Read More »

5 Keuntungan Tinggal di Lingkungan Perumahan yang Asri 

Tinggal di perumahan yang asri mempunyai berbagai dampak positif yang bisa di dapatkan. Yuk simak keuntungan tinggal di lingkungan perumahan yang asri.  1. Tubuh menjadi lebih sehat Dari lingkungan perumahan yang asri bisa membuat kesehatan Anda tetap terjaga dan bisa menjadi lebih sehat. Lingkungan asri membuat tubuh tidak mudah sakit apalagi kalau Anda berusaha menjaga …

5 Keuntungan Tinggal di Lingkungan Perumahan yang Asri  Read More »

perumahan serang the visenda residence

5 Alasan Orang Serang Pilih Visenda Residence

Pada artikel kali ini, kita akan mengupas tuntas 5 alasan orang Serang pilih Visenda Residence. Rumah harus menjadi tempat ternyaman untuk melepas penat setelah seharian bekerja keras. Bayangkan jika Anda memiliki rumah minimalis yang mudah dirapihkan, selalu terasa segar dan terang seperti di Visenda Residence. Pastinya penat akan hilang dan suasana hati kembali naik. Menunjang …

5 Alasan Orang Serang Pilih Visenda Residence Read More »

kesalahan beli rumah

5 Kesalahan Saat Beli Rumah! Jangan Sampai Menyesal

Apakah Anda ingin membeli rumah baru atau Anda baru dalam perihal beli rumah? Jika iya, maka Anda berada pada artikel yang benar. Sebagai calon pembeli rumah, Anda mesti memperhatikan beberapa hal yang harus dihindari saat membeli rumah. Pada artikel ini kita akan membahas kesalahan-kesalahan pada saat membeli rumah. 1. Terburu-buru Mengambil Keputusan Segala hal yang …

5 Kesalahan Saat Beli Rumah! Jangan Sampai Menyesal Read More »

waspadai rumah lembab

Waspada! Bahaya Tinggal di Rumah Lembab

Bukankah tinggal di rumah yang lembab akan mengganggu kenyamanan tempat tinggal? Sebaiknya Anda tidak menyepelekan kondisi rumah yang lembab. Jika Anda memiliki permasalahan yang masa dengan kondisi rumah lembab, berarti Anda berada pada artikel yang tepat. Banyak faktor yang menyebabkan rumah menjadi lembab. Salah satunya adalah curah hujan yang tinggi sehingga memungkinkan terjadinya kebocoran dari …

Waspada! Bahaya Tinggal di Rumah Lembab Read More »

investasi rumah Serang

Investasi Menguntungkan di Pusat Kota Serang

Apa pilihan investasi yang menurut Anda sangat menjanjikan? Bagaimana dengan berinvestasi pada properti? Berinvestasi pada properti seperti rumah Serang memiliki banyak keuntungan yang sangat menjanjikan. Terdapat beberapa faktor yang memperngaruhi investasi pada rumah Serang. Berikut adalah faktor penting dalam menentukan berinvestasi Rumah Serang. Yuk simak ulasan lengkapnya. 1. Nilai jual properti akan terus meningkat Kota …

Investasi Menguntungkan di Pusat Kota Serang Read More »

smart home jadi tren rumah terkini

Tren Rumah Terkini Yang Bisa Anda Tiru!

Tren perumahan sejak masa pandemi memiliki sedikit perubahan. Hal ini terjadi karena kondisi yang mengharuskan semua orang untuk lebih sering berada di dalam rumah. Walaupun tidak banyak perubahan, tetapi tren ini berpengaruh dalam meningkatkan kenyamanan hunian masa kini. 1. Smart Home Tren rumah terkini yang pertama adalah smart home. Hingga saat ini smart home masih …

Tren Rumah Terkini Yang Bisa Anda Tiru! Read More »

tipe lily rumah murah serang visenda residence

Begini Cara Bikin Rumah Jadi Lebih Instagramable!

Sulit mencari sudut rumah yang bisa digunakan untuk berfoto ala-ala fashionista di sosial media Anda? Barangkali beberapa tips ini bisa menjadi inspirasi Anda menghias sudut ruangan agar menjadi lebih estetik. 1. Pajangan Dinding Dinding rumah yang kosong pastinya membosankan. Setidaknya dengan menambahkan hiasan sedikit pada dinding rumah Anda akan memberikan unsur estetika pada ruangan tersebut. …

Begini Cara Bikin Rumah Jadi Lebih Instagramable! Read More »

untung rugi rumah ident dan rumah ready stock serang

Beli Rumah Ready Stock atau Rumah Indent? Ini Untung Ruginya!

Apakah memilih antara membeli rumah ready stock atau rumah indent menjadi pilihan rumit bagi Anda? Jika benar, maka artikel ini cocok untuk Anda. Ada banyak hal yang perlu Anda pertimbangkan terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk membeli sebuah rumah. Mulai dari pertimbangan kebutuhan, biaya hingga kawasan perumahannya. Antara rumah ready stock dan rumah indent memiliki kelebihan …

Beli Rumah Ready Stock atau Rumah Indent? Ini Untung Ruginya! Read More »